18 Januari 2017

Mengapa Orang Lebih Takut Kehilangan?

Hal-hal negatif lebih menonjol daripada hal positif. Tawaran untuk menghindari kerugian lebih efektif daripada tawaran untuk memperoleh keuntungan. Orang kehilangan Rp10 juta akan merasakan ketidakbahagiaan yang jauh lebih besar dibandingkan dengan kesenangan yang diperoleh apabila dia mendapatkan Rp10 juta.

Bahkan, sebuah penelitian menunjukkan bahwa secara emosional, kerugian berbobot dua kali lipat dibandingkan keuntungan dengan nominal yang sama besar. Menurut ilmuwan sosial, itulah yang kemudian memicu loss aversion, penghindaran kerugian.

Ketakutan akan kehilangan lebih memotivasi orang daripada kemungkinan untuk mendapatkan sesuatu dengan nilai (atau nominal) yang sama.

Oleh sebab itu, membujuk orang agar terhindar dari kehilangan sesuatu (yang berharga) itu jauh lebih efektif daripada membujuk orang dengan janji akan mendapatkan keuntungan atau kesenangan atau kebahagiaan (nantinya). Rolf Dobelli dalam The Art of Thinking Clearly menjelaskan hal ini dengan amat menarik dalam bab “Mengapa Sesuatu yang Buruk Lebih Mencolok daripada Hal yang Baik”

*) Foto tidak diketahui sumber aslinya

1 komentar:

Ibu Surthy mengatakan...

Saya ibu surthy tki singapore saya hadir berkomentar di dalam blog ini,cuma ingin menceritakan kisah nyata,sekaligus mau mengucapkan banyak terima kasih kepada Mbah Sero,atas bantuannya semua hutang2 saya sudah pada lunas,nomor togel yang Mbah berikan lansung 4d bocoran singapore,syukur alhamdulillah tembus dapat kemenangan 800.juta,itu dalam bentuk uang indo,kemarin saya sangat bingun karna hutang banyak,syukur sekarang sudah senang tidak memikirkan hutang lagi,saya tidak akan melupakan bantuan Mbah,apa bila saya sudah pulang ke indo saya akan berkunjung kepondok Mbah untuk silatu rahmi,bagi saudarah2 yang lagi terlilit hutang jangan anda putus asa,kalau mau sukses seperti saya silahkan tlpn atau sms Mbah Sero di nomor O82~370~357~999 beliau seorang paranormal yang bisa di percaya,karna sudah memberikan bukti,ingat kesempatan tidak akan datang untuk kedua kali,jadi giliran anda untuk membuktikannya terima kasih..